Penyemprotan Rutin Desinfektan Di Desa Bunutin
Satgas Covid-19 Desa Bunutin Lakukan Disinfektisasi Keempat Kalinya
PENYERAHAN HADIAH SISWA BERPRESTASI
Desa Bunutin Dinilai Tim Penilai Lomba Adipura Desa Kabupaten Bangli
Pemerintah Desa Bunutin Kembangkan Website Desa Berbasis OpenSID
Perpustakaan Desa Digital
Tirtha Beji Selati Diyakini Mampu Sembuhkan Berbagai Penyakit
Banjar Guliang Kawan Bangkitkan Potensi Wisata Alam
Pura Langgar di Bali Jadi Tempat Ibadah Umat Islam dan Hindu
Mamandangi Sebagian Alam Pulau Bali nan Eksotis dari Twin Hill Bangli
berita-desa
-
Bunutin, Minggu 20 Februari 2022 Pemerintah Desa Bunutin beserta warga masyarakat Desa Bunutin melaksanakan pemungutan sampah plastik dalam rangka hari Peduli Sampah Nasional yang jatuh pada tanggal 21 Februari 2022 dengan mengambil tema " Kelola Sampah, Kurangi Emisi, Bangun Froklim", HPSN 2022 diharapkan menjadi flatform untuk memperkuat posisi sektor pengelolaan sampah sebagai pendorong untuk mengendalikan dampak perubahan iklim yang timbul dari sektor sampah di tingkat paling bawah. Kegiatan pemungutan sampah ini bertempat di lingkungan Banjar ...
-
Bunutin, Sabtu 19 Februari 2022 Bapak Perbekel Desa Bunutin I Ketut Librata Jaya menghadiri pelaksanaan kegiatan bulan bahasa Desa Adat Guliang Kawan, dalam kegiatan ini dilombakan yurat bahasa bali, mewirama, mesatua bali dan ngewacen bahasa bali. Kegiatan bulan bahasa ini bertempat di wantilan pura puseh banjar adat guliang kawan.
Kegiatan ini dihadiri oleh Bapak Perbekel Bunutin, MDA kecamatan, Bendesa Adat Guliang Kawan, Kelian adat Banjar Guliang Kawan dan pemangku adat guliang kawan, dimonitor oleh bapak babinsa dan babinkantibmas. Pelaksanaan ...
-
Bunutin, Jumat 18 Februari 2022 Pemerintah Desa Bunutin Perbekel Desa Bunutin meyerahkan masker medis ke Banjar Dinas yang ada di Desa Bunutin yang di terima lansung oleh Kelian Banjar Dinas Dadia Puri, Kelian Banjar Dinas Bunutin, Kelian Banjar Dinas Dukuh, Kelian Banjar Dinas Selati dan Kelian Banjar Dinas Guliang Kawan yang nantinya dibagikan kewarga masyarakat Desa Bunutin. Kegiatan ini bersumber dari APBDes Dana Desa tahun anggaran 2022 bidang tidak terduga. ...
-
Bersama ini Pemerintah Desa Bunutin, Kecamatan Bangli menyampaikan APBDES tahun anggaran 2022 Tabel Laporan APBDes TA. 2022,
Grafik APBDes TA. 2022, ...
-
Bersama ini kami Pemerintah Desa Bunutin Melaporkan terkait Laporan Realisasi Pelaksanaan Angaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2021 Tabel Laporan APBDes TA. 2021,
Grafik APBDes TA. 2021, ...
-
Bunutin, Jumat, 11 Februari 2022, Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Desa Bunutin melaksanakan persembahyangan bersama di Padmasana Kantor Desa Bunutin dalam rangka Hari Ulang Tahun PPDI ke-11, kegiatan ini dihadiri oleh Bapak Perbekel Bunutin beserta jajaran Pemerintah Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Babgli, kegiatan ini tetap menggunakan protokol kesehatan dan berjalan dengan baik. ...
-
Bunutin, Kamis, 10 Februari 2022 Sat Gas Posko Terpadu Penanggulangan COVID-19 Desa Bunutin melaksanakan rapat terkait peyebaran varian omikron covid -19 yaitu pencegahan peyebaran parian baru omikron dan perayaan hari raya nyepi yang berlokasi di ruang rapat Kantor Desa Bunutin Kecamatan Bangli.
terkait adanya varian baru covid-19 yaitu omikron Pemerintah Desa Bunutin melakukan pencegahan dan penangannan dengan melakukan edukasi terkait protokol kesehatan dengan membantu masker dan pemberian sembako bagi keluarga yang melakukan isolasi mandiri ...
-
Bunutin, 09 Februari 2022 Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Pos Pelayanan Terpadu (POSYANDU ) di bulan februari 2022 dari tanggal 4,5,7,8 dan 9 yang dilaksanakan di lima banjar, dalam kegiatan ini Puskesmas Bangli juga melaksanakan cek kadar gula, kolesterol dan tensi untuk Lansia yang berlokasi di Balai Banjar masing-masing. Kegiatan ini bersumber dari Dana Desa APBDesa Anggaran Tahun 2022.
Kegiatan ini dihadiri oleh Bapak Perbekel Bunutin, POSTU, Bidan Desa, Kader Posyandu Balita, Lansia, Kader KPM, Kader BKB, Kelian Banjar Dinas ...