Bunutin, Rabu 12 April 2023
Pemerintah Desa Bunutin Berkolaborasi dengan BPSIP dan Dinas Pertanian, Ketahanan Pangan Dan Perikanan (DPKPP) Kabupaten Bangli dalam melaksanakan Kegiatan Penguatan Ketahan Panganan Tingkat Desa di Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli. Kegiatan ini dilaksanakan di Kantor Perbekel Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan Penguatan Ketahanan Pangan Tingkat Desa ini termasuk dalam APBDes Tahun Anggaran 2023. Bidang Pemberdayan Masyarakat, Sub Bidang Pertanian dan Peternakan yaitu Kegiatan ...