Penyemprotan Rutin Desinfektan Di Desa Bunutin
Satgas Covid-19 Desa Bunutin Lakukan Disinfektisasi Keempat Kalinya
PENYERAHAN HADIAH SISWA BERPRESTASI
Desa Bunutin Dinilai Tim Penilai Lomba Adipura Desa Kabupaten Bangli
Pemerintah Desa Bunutin Kembangkan Website Desa Berbasis OpenSID
Perpustakaan Desa Digital
Tirtha Beji Selati Diyakini Mampu Sembuhkan Berbagai Penyakit
Banjar Guliang Kawan Bangkitkan Potensi Wisata Alam
Pura Langgar di Bali Jadi Tempat Ibadah Umat Islam dan Hindu
Mamandangi Sebagian Alam Pulau Bali nan Eksotis dari Twin Hill Bangli
berita-desa
-
Bunutin, Sabtu 08 Februari 2025
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Persembahyangan Hari Raya Saraswati di Kantor Perbekel Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan Persembahyangan Hari Saraswati bersumber dari ADD (Alokasi Dana Desa) APBDes 2025, Dalam Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa sub bidang Penyelenggaraan Belanja Siltap, Tunjangan dan Operasional Pemerintah Desa yaitu Kegiatan Penyediaan Operasional Pemerintah Desa.
Hari raya Saraswati adalah hari yang penting bagi umat hindu, khususnya bagi siswa sekolah ...
-
Bunutin, Senin 03 Februari 2025
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan Rapat Persiapan Penyelenggaraan Bulan Bahasa Bali VII (tujuh) Tahun 2025 denga Tema {Jagat Kerthi - Jagra Hita Samasta} yang bermakna Bulan Bahasa Bali merupakan altar pemulihan Bahasa, Sastra dan Aksara Bali sebagai sumber kesadaran menuju Harmoni Semesta Raya. Rapat dilaksanakan dilaksanakan di Ruang Pertemuan Kantor Perbekel Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Dalam Rapat membahas terkait Lomba - lomba yang diadakan pada Penyelenggaraan Bulan Bahasa Bali, Penegasan ...
-
Bunutin, Jumat 07 Februari 2025
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Posyandu (Pos Pelayanan Terpadu) Balita dan Lansia Bulan ke II (dua) Februari Tahun 2025, yg bertempat di masing-masing Banjar Dinas di Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan Posyandu Balita dan Lansia bersumber dari DDS (Dana Desa) APBDes (Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa) anggaran tahun 2025. Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Sub Bidang Kesehatan yaitu Kegiatan Penyelenggaraan Posyandu Balita dan Lansia.
Posyandu Balita dan Lansia bulan ...
-
Bunutin, Kamis 06 Februari 2025.
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Musyawarah Desa Laporan Pertanggungjawaban Akhir Tahun Badan Usaha Milik Desa Panca Sedana Sari Desa Bunutin Tahun Anggaran 2024, yang dilaksanakan di Kantor Perbekel Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Musyawarah Desa Pertanggungjawaban BUMDesa Panca Sedana Sari Desa Bunutin Tahun Anggaran 2024 diawali dengan sambutan dari Bapak Ketua BPD (Dewa S. Nyoman Juliantara) selaku Ketua Sidang dalam Musyawarah Desa kali ini, dilanjutkan dengan sambutan dari Ibu ...
-
Bunutin, Sabtu 11 Januari 2025.
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Posyandu Ibu Hamil yang dilaksanakan di Kantor Perbekel Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan Posyandu Ibu Hamil (Kelas Bumil) bersumber dari DDS (Dana Desa) APBDes (Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa) anggaran tahun 2025. Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Sub Bidang Kesehatan yaitu Kegiatan Penyelenggaraan Kelas Ibu Hamil.
Kegiatan ini dilaksanakan bertujuan agar memudahkan Warga Masyarakat Desa Bunutin terutama Ibu Hamil dalam mendapatkan ...
-
Bunutin, Jumat 10 Januari 2025
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Posyandu (Pos Pelayanan Terpadu) Balita dan Lansia Bulan ke I (satu) Januari Tahun 2025, yg bertempat di masing-masing Banjar Dinas di Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan Posyandu Balita dan Lansia bersumber dari DDS (Dana Desa) APBDes (Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa) anggaran tahun 2025. Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Sub Bidang Kesehatan yaitu Kegiatan Penyelenggaraan Posyandu Balita dan Lansia.
Posyandu Balita dan Lansia bulan Desember ...
-
Bunutin, Rabu 25 Desember 2024
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Musyawarah BPD Penetapan APBDes (Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa) Tahun Anggaran 2025 di Ruang Pertemuan Kantor Perbekel Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan diawali dengan Penyampaian atau Kesanpesan oleh Bapak Ketua BPD (Badan Permusyawaratan Desa). Dilanjutkan dengan Penyampaian dari Bapak Perbekel Desa Bunutin (I Ketut Libra Jaya) dan dilanjutkan dengan Pembacaan Rancangan APBDes (Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa) Bunutin Tahun Anggaran ...
-
Bunutin, Selasa 24 Desember 2024
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Pembahasan Rancangan APBDes (Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa) Tahun Anggaran 2025 di Ruang Pertemuan Kantor Perbekel Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan diawali dengan Penyampaian atau Kesan dan Pesan oleh Bapak Ketua BPD (Badan Permusyawaratan Desa) Bunutin dan Ibu PLD (Pendamping Lokal Desa). Dilanjutkan dengan Penyampaian dari Bapak Perbekel Desa Bunutin (I Ketut Libra Jaya) dan dilanjutkan dengan Pembacaan Rancangan APBDes (Anggaran Pendapatan ...