Penyemprotan Rutin Desinfektan Di Desa Bunutin
Satgas Covid-19 Desa Bunutin Lakukan Disinfektisasi Keempat Kalinya
PENYERAHAN HADIAH SISWA BERPRESTASI
Desa Bunutin Dinilai Tim Penilai Lomba Adipura Desa Kabupaten Bangli
Pemerintah Desa Bunutin Kembangkan Website Desa Berbasis OpenSID
Perpustakaan Desa Digital
Tirtha Beji Selati Diyakini Mampu Sembuhkan Berbagai Penyakit
Banjar Guliang Kawan Bangkitkan Potensi Wisata Alam
Pura Langgar di Bali Jadi Tempat Ibadah Umat Islam dan Hindu
Mamandangi Sebagian Alam Pulau Bali nan Eksotis dari Twin Hill Bangli
berita-desa
-
Bunutin, Rabu 07 Agustus 2024
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Penyaluran BLT (Bantuan Langsung Tunai) Kemiskinan Ekstrem Dana Desa APBDES Tahun Anggaran 2024 kepada KPM (Keluarga Penerima Manfaat) yang terkategori sebagai Warga yang mengalami Kemiskinan Ekstrem di Banjar Selati, Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan ini masuk dalam APBDES Tahun anggaran 2024. Bersumber dari DDS (Dana Desa) Anggaran Tahun 2024. Dalam Bidang Penanggulangan Bencana Darurat dan Mendesak Desa, Sub Bidang Keadaan Mendesak yaitu Belanja ...
-
Bunutin, Rabu 31 Juli 2024
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan Rapat terkait Pembentukan Karang Taruna di Desa Bunutin. Rapat dilaksanakan di Ruang Pertemuan Kantor Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Rapat dibuka oleh Sekdes Bunutin dan Penyampaian dilanjutkan oleh Perbekel Bunutin terkait Pembentukan Karang Taruna di Desa Bunutin. Penyampaian dari Ketua BPD terkait Tugas dan Fung Karang Taruna menurut Peraturan Desa No 6 Tahun 2023.
Rapat ini dihadiri oleh Ketua BPD (Dewa S.Nyoman Juliartana), Perbekel Bunutin (I Ketut Librata ...
-
Bunutin, Selasa 30 Juli 2024
Pemerintahan Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Pelatihan Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Panca Sedana Sari Desa Bunutin, Bangli. Dilaksanakan di Ruang Pertemuan Kantor Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Pelatihan Pengelolaan BUMDes di awali dengan Penyampai Materi oleh Bapak Kadis PMDPPKB (I Dewa Agung Putu Purnama) dengan Materi :
1. Gertak BUM Desa
Gerakan Serentak Kolaborasi untuk Peningkatan dan Kemajuan BUM Desa.
2. Inovasi Gertak BUM Desa.
3. Inovasi Latar Belakang Gertak BUM Desa.
4. ...
-
Bunutin, Senin 29 Juli 2024
Pemerintahan Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Pelatihan Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Panca Sedana Sari Desa Bunutin, Bangli. Dilaksanakan di Ruang Pertemuan Kantor Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Pelatihan Pengelolaan BUMDes di awali dengan Penyampai dari Bapak Camat Bangli (Sang Made Agus Dwipayana) terkait Pelatihan Pengelolaan BUMDes yang dilaksanakan di Desa Bunutin, Bangli. Bapak Camat berharap dengan adanya Pelatihan Pengelolaan BUMDes ini dapat meningkatkan kinerja BUMDes di ...
-
Bunutin, Jumat 26 Juli 2024
Pemerintah Desa Bunutin berkolaborasi dengan Narasumber dari Dinas Pertanian Ketahanan Pangan Kabupaten Bangli dalam melaksanakan Sosialisasi Penanggulangan Bahaya Rabies dengan mengambil Tema *Kolaborasi Berkualitas Vaksinasi Tuntas Tisira Selaras*. Sosialisasi dilaksanakan di Ruang Pertemuan Kantor Perbekel Bunutin, Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Sosialisasi diawali dengan sambutan PPL Desa Bunutin (I Wayan Sadia) selaku Ketua Tim Siaga Rabies Desa Bunutin. Dilanjutkan dengan Pemaparan Perbekel ...
-
Bunutin, Minggu 21 Juli 2024
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan pengumpulan, pemilahan dan penimbangan sampah yang diadakan di Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli
Kegiatan ini bersumber dari DDS (Dana Desa) APBD (Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa) tahun anggaran 2024. Dalam Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, sub bidang Kehutanan dan Lingkungan Hidup, Kegiatan pengelolaan lingkungan hidup milik Desa yaitu Kegiatan Pengelolaan Sampah.
Karena saat ini sampah telah menjadi masalah serius yang harus ditangani, terutama ...
-
Bunutin, Jumat 19 Juli 2024
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan Rapat Tim Penyusunan RPJM Desa Perubahan Tahun 2025 - 2026 terkait Perengkingan Usulan/Gagasan yang Masuk ke RPJM Desa. Rapat dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Dalam Rapat ini membahas Sumber Dana dan Prioritas atau Perengkingan Usulan atau Gagasan yang di dapat saat melaksanakan Musyawarah Dusun ke masing -masing yang ada di Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Rapat ini pimpinan langsung oleh Bapak Perbekel Bunutin ...
-
Bunutin, Sabtu 13 Juli 2024
Pemerintah Desa Bunutin melaksanakan kegiatan Persembahyangan Hari Saraswati di Kantor Perbekel Desa Bunutin, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.
Kegiatan Persembahyangan Hari Saraswati bersumber dari ADD (Alokasi Dana Desa) APBDes 202umat4, Dalam Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa sub bidang Penyelenggaraan Belanja Siltap, Tunjangan dan Operasional Pemerintah Desa yaitu Kegiatan Penyediaan Operasional Pemerintah Desa.
Hari raya Saraswati adalah hari yang penting bagi umat hindu, khususnya bagi siswa sekolah ...